Cara Memasang Back to Top di Blog

Back to Top yang akan saya bagikan ini sebenarnya berfungsi untuk men-scroll tampilan pada blog dari bawah ke atas dengan hanya mengklik i...

Cara Memasang Back to Top di Blog

Back to Top yang akan saya bagikan ini sebenarnya berfungsi untuk men-scroll tampilan pada blog dari bawah ke atas dengan hanya mengklik icon yang ada. Back to Top yang akan saya bagikan ini sangat ringan dan berguna untuk mempermudah pengunjung untuk kembali ke atas tampilan dengan efek Bounce (Memantul) dan Smooth (Lembut). Selain itu juga dilengkapi dengan Font Awesome sebagai icon.nya agar blog tidak menjadi berat.

Baca Juga : Memasang Plugin Font Awesome di Blogger

Back to Top dengan efek Bounce dan Smooth

  1. Buka akun Blogger anda
  2. Pilih Template -- Edit HTML
  3. Letakkan css berikut di atas </style> atau </b:skin>
  4. /*Back To Top*/
    #backtotop {background-color: #444;margin: 0;padding: 10px;border-radius: 2px;position: fixed;bottom: 50%;right: 10px;cursor: pointer;display: none;}
    #backtotop:hover {background-color: #E73138;}
  5. Letakkan kode berikut tepat di atas </body>
  6. <a href='#' id='backtotop'><i class='fa fa-chevron-up' title='Back to Top'/></a>
    <script type='text/javascript'>
    //<![CDATA[
    $(function(){$(window).scroll(function(){if($(this).scrollTop()>100){$("#backtotop").fadeIn()}else{$("#backtotop").fadeOut()}});$("#backtotop").click(function(){$("body,html").animate({scrollTop:0},800).animate({scrollTop:25},200).animate({scrollTop:0},150).animate({scrollTop:10},100).animate({scrollTop:0},50)});var e=$("body")})
    //]]>
    </script>
  7. Tinggal Simpan Template
Silahkan tinggal dilihat, apakah sudah berhasil atau belum. Jika tidak berhasil itu mungkin karena pada blog anda belum ada Font Awesome.nya jadi tinggal ditambah Font Awesome saja dan pasti akan berhasil. Untuk konfigurasinya anda dapat menyesuaikannya sendiri dengan mengubah angka - angka pada JavaScript di atas.

Comments

UsersCloud Free Unlimited Cloud Storage, host your files secure.
Name

Blog CSS3 HTML5 SEO Tips & Trick Widget
false
ltr
item
Bagi Secret: Cara Memasang Back to Top di Blog
Cara Memasang Back to Top di Blog
http://2.bp.blogspot.com/-5afZEZ_m_G8/VRkM4OMSbrI/AAAAAAAAAFw/l9WvNpHuGxk/s1600/Back%2Bto%2BTop.jpg
http://2.bp.blogspot.com/-5afZEZ_m_G8/VRkM4OMSbrI/AAAAAAAAAFw/l9WvNpHuGxk/s72-c/Back%2Bto%2BTop.jpg
Bagi Secret
http://bagisecret.blogspot.com/2015/03/cara-memasang-back-to-top-di-blog.html
http://bagisecret.blogspot.com/
http://bagisecret.blogspot.com/
http://bagisecret.blogspot.com/2015/03/cara-memasang-back-to-top-di-blog.html
true
3427754455455898956
UTF-8
Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy